JAKARTA – Meningkatnya kasus penyakit cacar monyet (Monkeypox) menjadi 10 kasus di Indonesia per 24 Oktober 2023 harus dijawab dengan perluasan kebijakan vaksinasi kepada mereka yang berisiko tinggi. “Ditemukannya 10 pasien cacar monyet di Jakarta harus ditindaklanjuti dengan kebijakan perluasan vaksinasi hingga ke wilayah sekitarnya seperti Banten dan Jawa Barat, terutama kepada mereka yang berisiko […]
https://bit.ly/3Qd49jq

Leave a comment