INDONESIAINSIDE. ID — Sejak awal tahun hingga 11 Maret 2024, kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) di Indonesia mencapai 27.852 kasus, naik dua kali lipat dari tahun sebelumnya. Kondisi ini menujukkan bahwa kasus DBD saat ini sudah masuk kategori darurat. “Pasien DBD membludak di rumah sakit. Pemerintah harus sigap menyiapkan faskes, obat-obatan dan nakesnya. Jangan sampai […]
https://bit.ly/4a7XrE3

Leave a comment