52 Truk Komersial Untuk Pertama Kalinya Tiba di Rafah

Indonesiainside.id – Sebanyak 52 truk komersial tiba pertama kalinya di kota Rafah, Gaza selatan melalui Perlintasan Kerem Shalom pada Selasa sejak militer Israel mengambil alih perbatasan Rafah dengan Mesir di sisi Palestina pada 7 Mei lalu. Menurut sumber keamanan Palestina kepada Anadolu, truk-truk tersebut yang berisi barang-barang untuk sektor swasta, memasuki Israel melalui Perlintasan Kerem […]
https://bit.ly/4akOnuL

Leave a comment

Design a site like this with WordPress.com
Get started