BPR/BPRS Hadapi Tantangan Struktural yang Krusial

INDONESIAINSIDE.ID – Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Dian Ediana Rae menegaskan bahwa ada tiga tantangan struktural utama yang dihadapi Bank Perekonomian Rakyat (BPR) dan BPR Syariah (BPRS). Salah satunya yaitu permodalan dan disparitas skala usaha. “(Tantangan) yang pertama, permodalan dan disparitas skala usaha. Jumlah BPR dan BPRS yang banyak dan sebagian besar […]
https://bit.ly/3V5avF4

Leave a comment

Design a site like this with WordPress.com
Get started