Category: Uncategorized

  • Menaker Syukuri Tingkat Pengangguran Terbuka Turun 0,54%

    *Menaker Bersyukur Tingkat Pengangguran Terbuka Alami Penurunan* JAKARTA – Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah menyatakan rasa syukurnya karena angka tingkat pengangguran terbuka Indonesia terus mengalami penurunan. Menaker mengatakan, berdasarkan data BPS per Agustus tahun 2023 menunjukkan bahwa ada 147,7 juta angkatan kerja di Indonesia dengan penduduk yang bekerja mencapai 139,8 juta orang. Menurutnya, kondisi perekonomian…

  • MUI: Hukumnya Haram Beli Produk Pendukung Israel

    JAKARTA – Majelis Ulama Indonesia (MUI) melalui Komisi Fatwa mengeluarkan fatwa terbaru nomor 83 Tahun 2023 tentang Hukum Dukungan terhadap Perjuangan Palestina yang menegaskan bahwa mendukung agresi Israel ke Palestina hukumnya haram. Fatwa ini ditetapkan pada Rabu (08 November 2023) pada Sidang Rutin Komisi Fatwa MUI. “Mendukung agresi Israel terhadap Palestina atau pihak yang mendukung…

  • Bareskrim Polri Limpahkan Kasus Panji Gumilang ke Kejaksaan

    JAKARTA – Penyidik Direktorat Tindak Pidana Umum (Dittipidum) Bareskrim Polri melimpahkan tanggung jawab tersangka dan barang bukti kasus dugaan penistaan agama Panji Gumilang kepada pihak Kejaksaan. Direktur Tindak Pidana Umum (Dirtipidum) Bareskrim Polri Brigjen Djuhandhani Rahardjo Puro mengatakan, setelah dilimpahkan ke Kejaksaan, tersangka Panji Gumilang selanjutnya dibawa ke Kejaksaan Negeri Indramayu Jawa Barat untuk proses…

  • Job Fair Nasional Berakhir, Lowongan Kerja Tetap Dibuka

    JAKARTA – Gelaran Festival Pelatihan Vokasi (FPV) dan Job Fair Nasional Tahun 2023 menyediakan total 56.566 lowongan kerja pada 135 perusahaan. Meskipun gelaran Job Fair sudah berkahir, lowongan kerja tersebut tetap bisa diakses oleh masyarakat melalui layanan SIAPKerja. Hal tersebut disampaikan Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) Anwar Sanusi, saat menyampaikan Laporan Pentupan Festival Pelatihan Vokasi…

  • Karnaval Budaya HUT Makassar Dikemas Seperti Festival Awa Odori di Jepang

    indonesiainside.id, Makassar- Sekira ribuan remaja di Kota Makassar, akan menyemarakkan Karnaval Budaya dalam rangka perayaan HUT Kota Makassar ke-416 tahun. Kali ini akan dibuat berbeda lantaran Wali Kota Makassar, Danny Pomanto menginginkan agar karnaval itu dikemas mirip dengan Festival Awa Odori di Jepang. Masing-masing kelurahan akan menyiapkan 50 orang remaja atau pemuda yang cakap budaya.…

  • Virtual Tour Lapangan Karebosi Desain Baru di HUT Kota Makassar ke-416

    indonesiainside.id, Makassar — Kota Makassar genap berusia 416 tahun pada 9 November 2023. Sama seperti tahun sebelumnya, perayaan HUT Kota Makassar selalu menyajikan hal-hal yang baru. Jika di usia ke-415 tahun lalu, transportasi listrik inovasi Pemkot Makassar Commuter Metromoda alias Co’mo resmi diperkenalkan ke publik. Maka tahun ini, Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) mengajak masyarakat…

  • Insan Bakrie Salurkan Donasi Kemanusiaan Palestina Melalui MER-C

    JAKARTA – Bakrie Untuk Negeri memfasilitasi penyerahan donasi dari Insan Bakrie dan masyarakat umum untuk Palestina. Donasi yang diserahkan sejumlah Rp. 300.000.000,- (Tiga Ratus Juta rupiah).   Donasi bantuan diserahkan langsung oleh Joel F. Rasti, mewakili Bakrie Untuk Negeri, di dampingi oleh Danny Wardhana, Pengurus LAZNAS Bakrie Amanah. Penyerahan donasi tersebut dilaksanakan di Ruang Kalimantan…

  • Miskin Materi, Itu Karena Anies Tak Korup (Membungkam Sinisme Andy F Noya)

    Perbincangan saya dengan kerabat Anies Baswedan, seorang yang tergolong boleh disebut kaya melintir, sekitar akhir September 2022. Begini katanya tentang Anies, Jadi Gubernur DKI kalau gak korup ya tidak akan kaya. Tapi Anies punya investasi besar, tentu bukan materi, tapi kaya dari namanya yang bisa dilihat dan dijual sebagai orang bersih. Prolog ringkas di atas…

  • Kemnaker dan Kadin Teken MoU untuk Perkuat Sistem Informasi Pasar Kerja dan Pelatihan Vokasi

    JAKARTA – Kementerian Ketenagakerjaan bersama Kamar Dagang Industri (Kadin) Indonesia sepakat menjalin kerja sama tentang Sinergitas Sistem Informasi Pasar Kerja, dan tentang Pengembangan Pelatihan Vokasi dan Produktivitas. Kedua perjanjian kerja sama tersebut ditandatangani oleh Sekretaris Jenderal Kemnaker selaku Plt. Dirjen Binalavotas Kemnaker, Anwar Sanusi dan Wakil Ketua Umum Kadin Indonesia bidang Vokasi dan Sertifikasi, Adi…

  • Polda Metro Jaya akan Tambah 1.170 Polisi baru

    JAKARTA – Menjelang penyelenggaraan Pemilu 2024, Polda Metro Jaya akan menambah 1.170 Polisi baru yang saat ini sebagian masih dalam tahap pendidikan dasar Polisi. Hal ini dilakukan menyusul pelepasan 684 Polisi yang memasuki masa pensiun pada periode Januari-November 2023. “Pengurangan jumlah Polisi ini masih dianggap ideal, hal ini sejalan dengan penambahan 1.170 Polisi baru yang…

Design a site like this with WordPress.com
Get started