-
Debu Gunung Ruang Terasa Hingga Kota Manado, Warga Antisipasi Dengan Masker

Indonesiainside.id – Letusan Gunung Ruang efeknya dirasakan hingga Kota Manado. Menurut pengakuan warga debu dari Gunung Ruang menyebar hingga kawasan Kota. “Iya ini terasa debunya sampai di sini jo, ” ungkap Nella, salah satu Warga Kota Manado, Kamis (18/4/2024). Efek debu itu dinilai mengganggu aktivitas warga yang khawatir akan dampak kesehatan. Karenanya, warga pun banyak…
-
Menjual Agama untuk Memperkaya Diri, Orang Ini Dikutuk Jadi Babi

Dan janganlah kamu menukarkan ayat-ayat-Ku dengan harga yang rendah, dan hanya kepada Akulah kamu harus bertakwa.” (QS. Al-Baqarah [2]: 41) Sebuah larangan tegas dari Al-Qur’an agar jangan menjual agama untuk memperkaya diri atau demi urusan pribadi sampai menukar agama dengan dunia. INDONESIAINSIDE.ID – Dalam kisah yang terdapat dalam buku “200 Motivasi Nabi: Kisah Inspiratif Pembangun Jiwa”…
-
KPK Panggil Anggota DPR Fraksi PDIP Terkait Dugaan Kasus Pengadaan Proyek APD Covid-19

Indonesiainside.id – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil anggota DPR fraksi PDI Perjuangan (PDIP) Ihsan Yunus pada Kamis (18/4/2024) hari ini. Yunus sedianya diperiksa sebagai saksi terkait dugaan kasus korupsi proyek pengadaan APD Covid-19. Kepala Bagian Pemberitaan KPK, Ali Fikri mengonfirmasi bahwa Ihsan telah hadir di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta Selatan. Kini anggota DPR fraksi…
-
Luapan Kali Ciliwung Rendam 18 RT di Jakarta Timur, 25 Kelurahan Rawan Banjir

Indonesiainside.id – Luapan Kali Ciliwung, Kamis (18/4/2024), pukul 07.00 WIB, menyebabkan banjir di 18 rukun tetangga (RT) Jakarta Timur (Jaktim). Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta memetakan sebanyak 25 kelurahan rawan banjir. “Kami mencatat banjir saat ini bertambah dari 13 menjadi 18 RT atau 0,059 persen dari 30.772 RT di DKI Jakarta, kata Kepala Pelaksana…
-
Akedemisi Hukum Ini Sebut Amicus Curiae yang Diajukan Megawati Tak Netral

INDONESIAINSIDE.ID – Akedimisi Hukum Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) Agus Prihartono tak yakin amicus curiae yang diajukan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri jadi pertimbangan Mahkamah Konstitusi (MK) dalam keputusan sengketa hasil Pilpres 2024 pada 22 April mendatang. “Itu belum tentu pendapat dan opini hukum Megawati dijadikan sebagai fakta penguat di persidangan di MK,” kata Agus…
-
Kubu Ganjar-Mahfud Ternyata Manfaatkan Nama Megawati Lewat Amicus Curiae

INDONESIAINSIDE.ID – Pendiri Haidar Alwi Institute (HAI), R Haidar Alwi mengungkap sejumlah alasan mengapa amicus curiae atau sahabat pengadilan yang diajukan Megawati Soekarnoputri ke Mahkamah Konstitusi harus ditolak majelis hakim. Alasannya karena amicus curiae yang diajukan ke MK itu merupakan bentuk intervensi bersifat terbuka melalui cara-cara legal. “Kubu Ganjar-Mahfud sengaja memanfaatkan nama besar Megawati untuk…
-
Karomah Wali Allah, Bagaimana dalam Tinjauan Islam?

Konsep karomah atau kemuliaan yang dialami oleh para wali Allah telah menjadi bahan perdebatan dan minat bagi banyak orang, terutama dalam internal umat Islam. Dalam Islam, karomah adalah tanda keistimewaan dan bukanlah hal yang dianggap sebagai tujuan utama dalam ibadah. Namun, bagaimana sebenarnya Islam meninjau fenomena karomah ini? IDONESIAINSIDE.ID – Dalam kitab “Minhajul Muslim” karya…
-
Penyebab Seseorang Terkena “Post Holiday Blues” Menurut Psikolog Klinis Pasca Libur Panjang

INDONESIAINSIDE.ID –Psikolog klinis dari Universitas Indonesia, Kasandra Putranto, menjelaskan faktor-faktor yang dapat menyebabkan seseorang mengalami “post holiday blues” setelah periode liburan panjang seperti Lebaran. “Post holiday blues adalah kondisi perubahan mood (suasana hati) sebagai akibat dari transisi antara masa liburan kepada kondisi rutin yang harus dihadapi kembali,” kata Kasandra saat dihubungi ANTARA di Jakarta, Selasa. Kasandra menjelaskan bahwa…
-
Tim Gabungan Amankan 3 Warga terkait Kematian Bripda OB di Papua Pegunungan

Indonesiainside.id – Tim gabungan dari Polres Yahukimo dan Satgas Damai Cartenz, mengamankan tiga orang terkait tewasnya Bripda Oktovianus Buara (23 th) akibat dianiaya. Kabid Humas Polda Papua Kombes Ignatius Benny Adi Prabowo mengatakan, tiga orang yang diamankan yaitu UH (18), ARH (19) dan RW (21), dan penyidik Polres Yahukimo di Dekai, masih terus memintai keterangan…
-
MHKI, Pionir Perusahaan Pengelola Limbah yang Melantai di Bursa.

INDONESIAINSIDE.ID – PT Multi Hanna Kreasindo Tbk resmi tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan kode saham MHKI pada Selasa (16/04/2024). Dalam keterbukaan informasi BEI disebutkan bahwa MHKI merupakan perusahaan tercatat ke-22 yang tercatat di BEI pada tahun 2024. Sekaligus menjadi pionir perusahaan pengelola limbah yang melantai di Bursa. MHKI adalah perusahaan yang bergerak dalam…