-
Polres Sergai Amankan 12 Pelaku Geng Motor
MEDAN – Polsek Perbaungan Polres Serdangbedagai (Sergai) berhasil mengungkap kasus pencurian dan kekerasan (Curas) dengan mengamankan 12 terduga pelaku yang merupakan anggota geng motor. “Ke-12 tersangka ini diamankan dari lokasi berbeda pada Sabtu (7/10/2023) dan Minggu (8/10/2023). Selain ke-12 tersangka ini, personel Polsek Perbaungan juga berhasil mengamankan 17 anggota geng motor lain saat melakukan konvoi…
-
Kritisi Program Bantuan Rice Cooker, Komisi IX: yang Dibutuhkan Pangan Murah!
JAKARTA – Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Kurniasih Mufidayati menyoroti munculnya program bantuan alat masak nasi (rice cooker) gratis di saat harga beras melambung tinggi. Menurutnya, saat ini yang dibutuhkan emak-emak adalah harga pangan murah dan terjangkau, bukan alat masak yang memakan anggaran besar. “Sederhana saja, saat ini harga beras lagi tinggi-tingginya. Yang diperlukan…
-
Tingkatkan Kapasitas Tenaga Kerja Sukarela, Kemnaker Berkomitmen Kuat Ciptakan Wirausaha Baru
BEKASI – Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) memiliki komitmen kuat menumbuhkan wirausaha baru di kalangan masyarakat dengan terus meningkatkan kapasitas Tenaga Kerja Sukarela (TKS) pendamping Tenaga Kerja Mandiri (TKM). Sebagai Pendamping, TKS bertugas dan memiliki peran strategis untuk memotivasi TKM pemula guna mengembangkan usaha (motivator), memfasilitasi mereka membangun kemitraan (fasilitator), memperluas akses terhadap layanan permodalan dan memperluas…
-
SE Pedoman Ceramah Terbit, Kemenag Harap Tokoh Agama Selalu Rawat Kerukunan Umat
JAKARTA – Kementerian Agama (Kemenag) Republik Indonesia menerbitkan Surat Edaran (SE) Menteri Agama dengan Nomor SE. 09 Tahun 2023 tentang Pedoman Ceramah Keagamaan pada 27 September 2023. Menurut Direktur Penerangan Agama Islam (PENAIS) Ahmad Zayadi, Surat Edaran ini mengambil pijakan pada prinsip bahwa kerukunan umat beragama adalah pondasi penting dari kerukunan nasional. “Hal ini penting…
-
Isi Peluang Kerja di Qatar, Kemnaker Gelar Indonesia Business Matching 2023
DOHA – Qatar merupakan salah satu negara yang memiliki potensi pasar kerja luar negeri yang cukup menjanjikan, sehingga memberikan peluang untuk dapat diisi oleh tenaga kerja Indonesia. Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah mengatakan, terdapat tiga besar permintaan Pekerja Migran Indonesia berdasarkan sektornya, yaitu hospitality, kesehatan, dan migas. Namun sayangnya, jumlah tenaga kerja Indonesia yang dapat mengisi…
-
Peringkat 3 yang Ditakuti, Mencabik Logika Kewarasan
Hasil rilis hampir semua lembaga survei selalu menempatkan Anies Baswedan, bahkan setelah Muhaimin Iskandar resmi sebagai bakal calon wakil presiden (bacawapres), selalu di peringkat 3. Sedang peringkat 1 dan 2, diberikan pada Prabowo Subianto atau Ganjar Pranowo, dibuat seperti bergantian, meski keduanya jomblo belum punya pasangan. Tergantung lembaga survei apa yang meletakkan peringkat 1 untuk…
-
PKS Kobarkan Semangat Kader Indonesia Timur untuk Kemenangan Anies dan Partai
JAKARTA – DPP Partai Keadilan Sejahtera (PKS) mengobarkan semangat kader di Indonesia Timur untuk memenangkan bakal calon presiden dan bakal calon wakil presiden Anies Baswedan-Muihaimin Iskandar. PKS juga bertekad memenangkan pemilihan anggota legislatif pada Pemilu 2024. Seruan tersebut disampaikan Sekjen DPP PKS Habib Aboe Bakar Alhabsy pada Rapat Koordinasi Bidang Pembinaan Wilayah (BPW) Indonesia Timur…
-
Kereta Cepat Whoosh Resmi Beroperasi, Puan Harap Dapat Tumbuhkan Perekonomian dan Kesejahteraan Masyarakat
JAKARTA – Ketua DPR RI Dr. (H.C) Puan Maharani menyambut gembira dioperasikannya Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB). Puan berharap hadirnya Kereta cepat yang diberi nama ‘Waktu Hebat, Operasi Optimal, Sistem Hebat’ atau Whoosh ini dapat dimanfaatkan membangun perekonomian dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. “Secara umum, Kereta Cepat Jakarta-Bandung bisa berdampak terhadap perekonomian nasional karena dapat mempermudah…
-
Pemkot Makassar Raih Penghargaan Kota Terbaik
indonesiainside.id, Jakarta–Wali Kota Makassar, Danny Pomanto menerima penghargaan sebagai kota terbaik kategori Tim Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (TP2DD) 2023. Selain itu, juga sebagai kota dengan Program Unggulan Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (P2DD) Terbaik. Kedua penghargaan itu, diberikan oleh Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian. “Kota Makassar menerima dua penghargaan, pertama, penghargaan dalam percepatan digitalisasi daerah…
-
Jazuli Juwaini Raih Penghargaan Sebagai Legislator Perekat Persatuan Bangsa
JAKARTA – Ketua Fraksi PKS Jazuli Juwaini menerima penghargaan dari Koordinatoriat Wartawan Parlemen dalam kategori Legislator Perekat Persatuan Bangsa. Penyerahan penghargaan dilaksanakan dalam Acara KWP 2023 di Komplek DPR/MPR Senayan Jakarta (2/10/2023). Selain kategori personal, Fraksi PKS juga mendapat penghargaan sebagai Fraksi Peduli Kesejahteraan Umat, yang penerimaannya diwakili oleh Anggota Fraksi PKS Wisnu Wijaya Adiputra.…